Updating Results

Deloitte Indonesia

  • 1,000 - 50,000 employees

Cyber Security Trainee null

Jakarta Pusat
Tingkatkan keahlianmu dalam manajemen keamanan siber dengan magang bersama Deloitte Indonesia. Jangan sampai ketinggalan, daftar sekarang!

Opportunity details

Opportunity Type
Internship, Clerkship or Placement

Application dates

Minimum requirements

Accepting International Applications
No
Qualifications Accepted
B
Accounting
Commerce
Finance
Business Administration
Business Information Systems
I
Cyber Security

Hiring criteria

Entry pathway

See details

Working rights

Indonesia

  • Indonesian Citizen
  • Indonesian Permanent Resident
Read more

Yang akan kamu lakukan

Sebagai seorang Cyber Security Trainee, kamu akan memiliki tugas berikut:

  • Kamu akan menjadi bagian dari tim Risk Advisory di Deloitte Indonesia, memberikan nasihat dan melakukan konsultasi layanan/produk teknologi inovatif.
  • Kamu akan berperan serta dalam technology risk-related engagements, di mana kamu akan menjadi bagian dari tim untuk membantu tim Business Development dalam mendokumentasikan dan menindaklanjuti engagements tersebut.
  • Membantu persiapan tim Risk Advisory untuk mengembangkan alat pemasaran dan power point.
  • Membantu tim Business Development untuk melakukan penelitian dan pengembangan produk.

Tentang kamu

Jika kamu tertarik untuk melamar posisi ini, maka berikut adalah persyaratannya:

  • S1 Jurusan Administrasi Bisnis, Akuntansi, Ilmu Komputer atau jurusan terkait lainnya (Gelar Magister merupakan nilai tambah)
  • Lulusan baru atau mahasiswa semester terakhir dipersilakan.
  • Keterampilan analitis yang kuat dan pemikiran logis, serta keterampilan komunikasi dengan orang lain
  • Sikap yang baik, komitmen untuk bekerja, dan pemain tim yang baik
  • Berorientasi layanan klien dan terbiasa mengambil pendekatan proaktif
  • Keterampilan komunikasi verbal dan tertulis yang sangat baik dalam bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia

Benefit

Selain gaji pokok, kamu juga akan mendapatkan benefit sebagai berikut:

  • WFH
  • Liburan dan PTO
  • Asuransi Kesehatan (BPJS + asuransi lainnya)
  • Gym membership
  • International exposure
  • Akses Udemy dan lain sebagainya

Training & pengembangan diri

Berdasar penuturan fresh graduates di Deloitte Indonesia yang sudah kami wawancarai, perusahaan memberikan onboarding dulu selama seminggu sebelum mulai masa pelatihan kerja. Tidak hanya itu, menyitir situs resminya, Deloitte juga menyediakan aneka program pengembangan profesional untuk pada level early career, baik secara online maupun offline. Hal ini selaras dengan ulasan karyawan yang menyebutkan perusahaan memberikan akses ke Udemy (platform pembelajaran online) untuk karyawan mengembangkan skills dan kompetensinya.

Jenjang karir

Secara umum, setiap orang Di Deloitte diberikan kesempatan untuk mengembangkan potensi terbaiknya. Jenjang karir dan proses untuk naik dari level satu ke level tertentu, tidak sama pada setiap orang, semua kembali pada individu masing-masing. Meskipun tidak ada penyebutan secara langsung mengenai posisi yang akan diisi setelah peserta lulus dari masa trainee, namun jika merujuk pada pengalaman senior di Deloitte Indonesia, jenjang karirnya adalah sebagai berikut:

  • Trainee
  • Associate 1 – Associate 2 (staff level)
  • Senior 1 – Senior 2 (senior level)
  • Assistant Manager
  • Manager 1 – Manager 3
  • Senior manager
  • Director
  • Partner

Sumber

Informasi pada halaman ini dirangkum berdasarkan sumber berikut:

  • deloitte.com/cn/en/pages/careers/articles/Career-Progression.html
  • deloitte.com/uk/en/pages/careers/articles/career-development.html
  • fecon.uii.ac.id/2021/08/tingkatkan-peluang-karier-di-kap-big-four/
  • glassdoor.com/Reviews/Deloitte-Jakarta-Reviews-EI_IE2763.0,8_IL.9,16_IM1045.htm?filter.iso3Language=eng

Hiring criteria

You should have or be completing the following to apply for this opportunity.

Entry pathway
Degree or Certificate
Minimum Level of Study
Bachelor or higher
Study Field
B
Accounting
Commerce
Finance
Business Administration
Business Information Systems
I
Cyber Security

Work rights

The opportunity is available to applicants in any of the following categories.

country
eligibility

Indonesia

Indonesia

Indonesian Citizen

Indonesian Permanent Resident


Graduate Success Stories


  • Graduate stories
"Kemudian, buat kamu yang masih kuliah. Saran dariku adalah cobalah untuk ikutan internship ketika kamu masih kuliah. "

Maya Septiani

  • Graduate stories
“Aku merasa learning curve di posisiku ini sangat tinggi. Aku bisa banyak belajar dari berbagai function di Deloitte”

Learnika Mutiara