Updating Results

Accenture Indonesia

  • 1,000 - 50,000 employees

Technology & Consulting Internship Program null

Jakarta Pusat
Tertarik dengan teknologi dan sustainability? Daftar program magang Technology & Consulting dan belajar bersama Accenture Indonesia!

Opportunity details

Opportunity Type
Internship, Clerkship or Placement
Salary
IDR 4,000,000 - 12,000,000 / Month

Prosple monthly salary estimate

Application dates

Minimum requirements

Accepting International Applications
No
Qualifications Accepted
B
Accounting
Finance
I
Computer Systems and Networks
Data Science
Programming & Software Engineering

Hiring criteria

Entry Pathway

See details

Working rights

Indonesia

  • Indonesian Citizen
  • Indonesian Permanent Resident
Read more

Yang akan kamu lakukan

Sebagai peserta Technology & Consulting Internship Program di Accenture Indonesia, kamu akan bertanggung jawab atas lingkup berikut:

  • Memahami dan menerjemahkan kebutuhan menjadi solusi bisnis dan teknologi.
  • Merancang, membangun, dan mengkonfigurasi aplikasi untuk memenuhi kebutuhan proses bisnis dan aplikasi.
  • Menganalisis dan memberikan desain fungsional/aplikasi yang berkualitas dan memastikan solusi teknologi mencerminkan kebutuhan bisnis saat ini dan masa depan.

Di program magang ini, penugasan peranmu akan disesuaikan dengan kebutuhan bisnis dan potensi pribadimu, serta bisa berada di salah satu industri berikut:

  • Communications, Media and Technology
  • Financial Services
  • Health and Public Service
  • Resources
  • Products

Tentang Kamu

Siap memperkaya pengalamanmu dengan bergabung Technology & Consulting Internship Program di Accenture Indonesia? Yuk, cek dulu kualifikasi yang perlu kamu miliki.

Kualifikasi Umum:

  • Sedang mengejar gelar Sarjana dari universitas yang diakui
  • Tersedia untuk periode magang minimal 2 bulan
  • Memiliki catatan akademis yang unggul dan kegiatan ko-kurikuler yang aktif

Kualifikasi Khusus:

  • Memiliki kemauan untuk belajar dan minat dalam keberlanjutan
  • Memiliki pengetahuan atau keterampilan dasar dalam bahasa pemrograman akan menjadi nilai tambah
  • Memiliki keterampilan analitis dan pemecahan masalah yang kuat
  • Fleksibilitas dan kesiapan untuk bekerja pada berbagai proyek jika diperlukan

Kompensasi & Benefit

Merujuk pada ulasan pemagang di platform lain, posisi Technology & Consulting Intern memperoleh besaran gaji IDR 4.000.000-12.000.000 per bulannya. Selain itu, menurut informasi dari situs resmi Accenture, pemagang akan diberikan berbagai benefit menarik lainnya seperti:

  • Kesempatan untuk menggarap proyek-proyek nyata dan tanggung jawab di bidang keberlanjutan.
  • Pengalaman dan pengetahuan tentang teknologi baru dan topik-topik keberlanjutan.
  • Peluang untuk belajar dan memperkuat pemahamanmu tentang keberlanjutan.
  • Kesempatan untuk menjadi bagian dari tim yang cepat dan dinamis.

Training, Pengembangan Diri, & Rotasi

Berdasarkan informasi dalam situs resmi Accenture, karyawan akan memperoleh beberapa peluang untuk mengembangkan diri dalam berbagai bidang. Salah satunya adalah fasilitas sertifikasi eksternal melalui pelatihan di bidang teknologi dan platform seperti Microsoft, Azure, Google, AWS, SAP, Salesforce, ServiceNow, dan lainnya.

Selain itu menurut salah satu ulasan karyawan di platform lain, kamu akan berkesempatan untuk terlibat dalam berbagai proyek yang bisa memperluas wawasanmu dan membangun keahlian yang lebih solid.

Jenjang Karir

Salah satu ulasan karyawan mengatakan bahwa Accenture memberikan jalur karir yang terstruktur dan terencana. Dengan sistem promosi yang jelas, kamu akan memiliki panduan yang jelas tentang bagaimana cara mencapai langkah berikutnya dalam karirmu. Selain itu, memiliki pengalaman di perusahaan multinasional seperti Accenture tentunya bisa menambah nilai pada CV-mu secara signifikan.

Cara melamar

Sebagai informasi, kamu perlu menyiapkan beberapa berkas berikut untuk melamar posisi Technology & Consulting Internship Program di Accenture:

  • Resume (dalam format PDF)
  • Transkrip nilai dari kampus (terbaru)
  • Tunjukkan ketersediaanmu dengan menuliskan tanggal mulai dan akhir, serta tanggal kelulusan yang diharapkan dalam resume.

Sumber

Informasi di halaman ini kami sajikan dengan merangkum dari berbagai sumber berikut:

  • accenture.com/fi-en/careers/local/benefits
  • accenture.com/fi-en/careers/life-at-accenture/learning-development
  • glassdoor.com/Reviews/Accenture-Indonesia-Reviews
  • glassdoor.com/Salary/Accenture-Technology-Consulting-Intern-Salaries-E4138_D_KO10,38.htm?experienceLevel=&location=N,113

Hiring criteria

You should have or be completing the following to apply for this opportunity.

Entry Pathway
Degree or Certificate
Minimum Level of Study
Bachelor or higher
Study Field
B
Accounting
Finance
I
Computer Systems and Networks
Data Science
Programming & Software Engineering

Work rights

The opportunity is available to applicants in any of the following categories.

country
eligibility

Indonesia

Indonesia

Indonesian Citizen

Indonesian Permanent Resident


Graduate Success Stories


  • Graduate stories
“Internship di Accenture tuh banyak serunya. Apalagi di sini aku dikasih kesempatan belajar, dikasih tanggung jawab, dan ikut dilibatkan di proyek yang nyata.”

Sesilia Jeanne Arrungan

  • Graduate stories
"coba terus aja sampai nanti pada waktunya kalian akan menemukan batu loncatan kalian sendiri"

Michael Benedict